Welcome to Backup Duplicator. Need Help?

Senin, 28 Oktober 2013

Microsoft Mathematics

Memang terkadang agak repot mengerjakan soal matematika yang harus memakai berbagai fungsi operasi, seperti akar-akaran, berpangkat, dll. Untuk itu dari Windows ingin mempermudah mata pelajaran yang satu ini dengan freeware Microsoft Mathematic.


Dengan freeware ini pelajar pun dapat mengerti tentang rumus matematika yang rumit sekalipun, karena dalam penggunaannya, pada perangkat ini dijelaskan juga teknik menyelesaikan masalah dari soal matematika (algoritma)yang dapat sangat membantu bagi siswa yang sedang belajar topik Matematika baru.

Awalnya program ini tidak gratis, tapi Microsoft Dirilis sebagai Freeware Versi terbaru pada tanggal 11 Januari 2011. Microsoft juga menyediakan Microsoft Mathematics Add-In untuk Word dan OneNote, yang dimana Microsoft menambah Fitur Microsoft Mathematics  di Programnya.

Paket Fitur di freeware ini banyak, termasuk equation-solving, Unit Konversi, 2D dan 3D Grafik, aljabar, trigonometri, kalkulus dll.

Sistem yang didukung: Windows XP, 7
Persyaratan tambahan:. NET Framework 3.5 SP1, NET Framework 4 (Recommended)

Penasaran? Silakan langsung saja Download Freeware.

Semoga bermanfaat,

Backup Duplicator Admin

0 komentar: